132 Calon Siswa SUPM Waiheru Ambon di lantik

Kepala Pusat Pendidikan (Pusdik) KP Dr. Bambang Suprakto, A.Pi, S.Pi, MT. yang diwakili Kepal SUPM Waiheru Ambon Dr. Achmad Jais Ely, ST.,M.Si. pagi ini melantik 132 Calon Siswa Angkatan XXXV Tahun Ajaran 2022/2023 pada Kamis 29, Spetember 2022. Kegiatan tersebut berlangsung di lapangan upacara SUPM Waiheru dengan penuh hikmat. Turut hadir pada kegiatan ini Kepala Balai BP3 Ambon, Kepala Lapas Klas II Ambon, Pimpinan BPBL Ambon, Pengawas SUPM Waiheru Ambon, Ketua Majelis Latupati Jazirah Leihitu, Raja Negeri Seith, Pegawai, Tenaga pendidik dan kependidikan, dan seluruh orang tua siswa.

Image

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *